;

Kasus Covid-19 1 Juli 2020 - DKI Jakarta Kembali Naik Tertinggi di Indonesia

Update Kasus Covid-19 Per 1 Juli 2020


Update kasus covid-19 untuk hari ini mengalami penambahan jumlah kasus positif virus corona disetiap provinsi indonesia.

Daftar isi :


  1. Jumlah Total Kasus Covid-19 (Kasus Positif,Sembuh dan Meninggal)
  2. Jumlah Penambahan Kasus Covid-19 Hari ini (Kasus Positif,Sembuh dan Meninggal)
  3. Data Penyebaran Covid-19 di Provinsi Indonesia
  4. DKI Jakarta Kasus Tertinggi Covid-19 Se Indonesia Hari ini
  5. Kasus Kedua Tertinggi Adalah Jawa Timur
  6. Kasus Ketiga Tertinggi Adalah Jawa Tengah



Jumlah Total Kasus Covid-19



  1. Jumlah Kasus Positif  = 57.770
  2. Jumlah Sembuh = 25.595
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 2.934
  4. PDP (Pasien Dalam Pemantauan) = 13.296
  5. ODP (Orang Dalam Pemantauan) = 45.192


Jumlah Penambahan Kasus Covid-19 Hari ini

  1. Jumlah Kasus Positif  = 1.385
  2. Jumlah Sembuh = 789
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 58
  4. PDP (Pasien Dalam Pemantauan) = 114
  5. ODP (Orang Dalam Pemantauan) = 1.395


Data Penyebaran Covid-19 di Provinsi Indonesia



  1. DKI 217
  2. Jawa timur 185
  3. Jawa tengah 173
  4. Maluku utara 147
  5. Sulawesi selatan 130
  6. Papua 96
  7. Kalimantan selatan 75
  8. Jawa barat 54
  9. Sumatera utara 50
  10. Sulawesi tenggara 42
  11. Kalimantan tengah 37
  12. Bali 34
  13. Sumatera selatan 29
  14. Sulawesi utara 20
  15. Sumatera barat 16
  16. Kalimantan barat 15
  17. NTB 11
  18. Banten 10
  19. Kepulauan riau 9
  20. Kalimnatan timur 7
  21. Maluku 7
  22. Aceh 6
  23. Bengkulu 4
  24. Bangka belitung 3
  25. Papua barat 3
  26. Sulawesi barat 2
  27. DIY 1
  28. Lampung 1
  29. Riau 1


DKI Jakarta Kasus Tertinggi Covid-19 Se Indonesia Hari ini


Hari ini Jakarta kembali mengalami kenaikan kasus penyebaran virus korona,hingga saat ini ada 217 kasus yang terkonfirmasi positif covid-19.Ini adalah kasus tertinggi se indonesia untuk hari ini tanggal 1 juli 2020.

Berikut ini adalah Data Covid -19 Jakarta dari situs https://covid19.go.id/peta-sebaran :

Gugus Tugas Penangan Percepatan Covid-19



Data Covid-19 Dari Gugus Tugas Penangan Percepatan Covid-19,dari situs https://covid19.go.id/peta-sebaran :

DKI Jakarta :

  1. Jumlah Terkonfirmasi Kasus Positif  = 11.424
  2. Jumlah Sembuh = 6.512
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 632
  4. Pasien Dalam Perawatan / Isolasi Mandiri : 4.280

Data Kasus Covid-19 DKI JAKARTA di situs :https://corona.jakarta.go.id/id/data-pemantauan



  1. Jumlah Terkonfirmasi Kasus Positif  = 11.482
  2. Jumlah Sembuh = 6.680
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 644
  4. Pasien Dalam Perawatan / Isolasi Mandiri : 3.269


Kasus Kedua Tertinggi Adalah Jawa Timur


Sudah beberapa minggu Provinsi Jawa Timur telah menduduki kasus pertama tertinggi se indonesia,hari ini jawa timur telah menduduki nomor 2 kasus tertinggi pada tanggal 1 juli 2020.Akan tetapi jumlah kasus terbanyak hingga saat ini,jawa timur adalah paling tinggi.

Berikut ini adalah Data Kasus Covid-19 JATIM dari Gugus Tugas Penangan Percepatan Covid-19,dari situs https://covid19.go.id/peta-sebaran :

Jawa Timur :

  1. Jumlah Terkonfirmasi Kasus Positif  = 12.136
  2. Jumlah Sembuh = 4.012
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 893
  4. Pasien Dalam Perawatan / Isolasi Mandiri : 7.231

Berikut ini adalah kasus covid 19 hari ini tanggal 1 juli 2020 untuk provinsi jawa timur :

  1. Jumlah Terkonfirmasi Kasus Positif  = 389
  2. Jumlah Sembuh = 187
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 33

Kasus Ketiga Tertinggi Adalah Jawa Tengah


Jawa Tengah adalah kasus tertinggi hari ini untuk tanggal 01 juli 2020,untuk total jumlah kasus covid-19,provinsi jawa tengah menjadi peringkat ke 4 di Indonesia untuk hari ini.

Data Covid-19 Dari Gugus Tugas Penangan Percepatan Covid-19,dari situs https://covid19.go.id/peta-sebaran :

Jawa Tengah :
  1. Jumlah Terkonfirmasi Kasus Positif  = 3.833
  2. Jumlah Sembuh = 1.159
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 150
  4. Pasien Dalam Perawatan / Isolasi Mandiri : 2.524

Berikut adalah Data Kasus Covid-19 dari situs https://corona.jatengprov.go.id/data :


Kasus Penyebaran Covid-19 Jawa Tengah - https://corona.jatengprov.go.id/data

  1. Jumlah Kasus Positif  = 4.159
  2. Jumlah Sembuh = 2.087
  3. Jumlah Meninggal Dunia = 353
  4. Pasien Dalam Perawatan  : 1.719


Penutup :

Kasus Covid-19 Di negeri Indonesia masih tinggi dan belum ada tanda-tanda kurva penurunan kasus,masyarakat diharapkan dapat mengikuti arahan dari protokol kesehatan dari Pemerintah Indonesia untuk memutus rantai penyebaran covid-19.

Negara lain hingga saat sudah melandai kasus covid-19,Indonesia sudah hampir menjalani 4 bulan masa pandemi belum memiliki kurva penurunan.Kita harus yakin negara Indonesia mampu menangani covid-19 dengan baik.Untuk itu kerja sama antara Pemerintah Indonesia,Rakyat dan Tenaga Medis bisa tetap terjaga sampai kita bisa melandaikan kurva dan mengalami penurunan kasus covid-19.




List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com