;

20 Website Penyedia Gambar PNG/JPG Gratis bebas hak cipta

Situs Penyedia gambar PNG dan JPG gratis bagus dan keren



buayaberdiri.blogspot.com - Gambar adalah sebuah seni lukis yang dapat dinikmati secara visual untuk segi keindahan dan menikmati moment tertentu pada gambar tersebut.Kamu dapat membuat gambar dengan 2 cara seperti menggambar secara manual dengan keahlianmu menggambar dan juga kamu dapat menggambar menggunakan alat bantu kamera atau juga kamu bisa menggunakan kedua-duanya.

Mengambil gambar atau foto untuk keperluan tertentu terkadang diperlukan,Seperti mengambil gambar untuk konten blog yang memiliki nilai komersial seperti adsense maupun konten blog affiliate /afiliasi dan ada juga kamu menggunakan gambar untuk caption media sosial yang digunakan untuk komersial dan nonkomersial dan masih banyak lagi tujuan kamu untuk mengambil gambar untuk keperluan tertentu.

Maka dari itu kamu akan mengambil gambar dimana saja,untuk saat ini zaman sudah semakin berkembang.Seseorang bisa mengambil gambar atau foto bisa di pencarian internet seperti google chrome,mozilla firefox,internet explorer bahkan Microsoft Edge dan ada juga diantara kamu yang mengambil gambar di media sosial seperti di facebook,twitter,instagram,WeChat,WhatsApp dan lain-lain.

Sepertinya sangat mudah mengambil gambar untuk zaman sekarang ini,taukah kamu bahwa mengambil gambar atau foto tidak bisa sembarangan,setiap gambar yang kamu ambil di pencarian google memiliki license gambar atau hak cipta dari si pemilik gambar tersebut.Gambar atau foto yang memiliki hak cipta atau hak paten gambar ini tidak bisa digunakan secara sembarangan.

Jika kamu ingin memiliki gambar yang memiliki hak cipta atau hak paten maka kamu harus meminta izin untuk mengambil gambar tersebut kepada pemilik gambar dan menyertakan tujuan kamu untuk mengambil gambar tersebut kepada pemiliki gambar.Sehingga proses mengambil gambar yang memiliki hak cipta sepertinya tidak akan mudah,karena kamu belum tentu disetujui oleh sipemilik gambar untuk mengambil gambar tersebut.

Jika kamu yang menggunakan gambar untuk kebutuhan komersial seperti blog adsense,kamu bisa saja mengambil gambar bebas hak cipta yang dapat digunakan secara berulang.Ada banyak sekali web penyedia gambar bebas hak cipta yang bisa kamu gunakan dan bisa kamu modifikasi (untuk modifikasi ada ketentuan tersendiri dari si pemilik gambar).



Website Penyedia Gambar PNG/JPG Gratis bebas hak cipta





  1. Unsplash
  2. Pixabay
  3. Pexels
  4. Wikimedia Commons
  5. Flickr : Creative Commons
  6. Realistic Shots
  7. Freeimages
  8. Life of Pix
  9. StockPhotosFree.com
  10. Gratisography
  11. StockSnap
  12. Foodie’s Feed
  13. Cupcake
  14. Startup Stock Photos
  15. FuriousCamera
  16. Travel Coffee Book
  17. Public Domain Archive
  18. Snapwire Snaps
  19. Free Nature Stock
  20. ISO Republic




Mencari gambar bebas hak cipta dipencarian google sangatlah mudah,karena dipencarian google kamu dapat menemukan webiste penyedia gambar bebas hak cipta dan dapat digunakan secara gratis tanpa kamu harus membayar license gambar / foto dari si pemilik gambar tersebut.

Di Website penyedia gambar gratis ini kamu bisa mencari beragam gambar gratis seperti gambar kartun,gambar pemandangan bebas hak cipta ( seperti bunga,gunung,pantai,hutan tropis dll).Kamu bisa mencari gambar gratis dan bebas hak cipta dengan mudah dan juga dengan kualitas gambar yang bagus.




Unsplash Photos for everyone


Di Unsplash kamu bisa mendapatkan gambar dengan berbagai tema gambar sesuai dengan kebutuhan kamu.Kamu bisa mencari gambar bebas hak cipta di Unsplash dengan mudah.Mulai dari gambar pemandangan indah,gambar kartun,gambar kekinian,gambar foto perempuan cantik,gambar hewan dan masih banyak tema gambar yang bisa kamu download gambar bebas hak cipta.Di Unsplash juga tidak hanya menyediakan gambar gratis,akan tetapi kamu bisa mengupload gambar milik kamu di Unsplash.



Pixabay : Gambar gratis yang menakjubkan


Mungkin jika kamu yang sudah terbiasa mencari gambar yang bebas hak cipta,maka kamu tidak asing lagi dengan website pixabay.Pixabaya adalah web penyedia gambar bebas hak cipta dan bisa kamu ambil secara gratis tanpa harus membeli lisensi gambar atau meminta izin dari sipemilik gambar.Kamu bisa mencari gambar dengan format jpg dan png secara gratis dan memiliki kualitas gambar yang bagus.


Pexels : The best free stock photos & Videos




Web penyedia gambar gratis yang saya rekomdasikan selanjutnya adalah Pexel.Mungkin diantara kamu yang masih merasa belum mengenal website ini.Kamu dapat mencari gambar dengan tema teknologi,bisnis,Industri,komputer,travelling dengan gratis dan memiliki gambar bebas hak cipta tentunya.

Berikut ini tema gambar yang disediakan oleh Pexel :

1.Gambar Pemandangan bebas hak cipta

2.Gambar Teknologi bebas hak cipta

3.Gambar wanita cantik bebas hak cipta

4.Gambar Komputer bebas hak cipta

5.Gambar  Industri bebas hak cipta

6.Gambar Pantai bebas hak cipta

7.Gambar rumah bebas hak cipta

Dan masih banyak gambar bebas hak cipta yang disediakan oleh Pexels.




Wikimedia Commons


Jika kamu sedang mencari web yang menyediakan gambar bebas hak cipta maka saya akan merekomendasikan ke kamu di web Wikimedia Commons.Mungkin diantara kamu yang masih bingung bagaimana cara mencari gambar bebas hak cipta di Wikimedia Commons.Berikut ini adalah cara mencari gambar bebas hak cipta :

1.Kunjungi Wikimedia Commons
2.Kemudian cari tema gambar ,contoh tema gambar : Pemandangan Gunung ,maka kamu bisa menulis Pemandangan Gunung di pencarian Wikimedia Commons

3.Kemudian tekan tombol Search
4.Maka akan muncul gambar sesuai dengan tema yang kamu cari.


Sepertinya mudah cara mencari gambar bebas hak cipta di Wikimedia Commons bukan ?




Flickr : Creative Commons


Flickr adalah website penyedia gambar yang memiliki lisensi CC (Creative Commons) yang bisa kamu gunakan kembali.di Flickr kamu bisa mengambil dengan beragam tema gambar yang menarik dan bagus.Karena di Flickr menyediakan sangat banyak gambar bebas hak cipta dengan kualitas resolusi gambar tinggi.



Realistic Shots


Kamu bisa mendapatkan foto bebas lisensi di Realistic Shot,di Realistic Shot menyediakan banyak sekali gambar bebas lisensi dengan beragam tema.Realistic Shot menyediakan gambar kartun bebas hak cipta dan untuk setiap minggunya Realistic Shot selalu menyediakan gambar terbaru yang bisa kamu ambil secara gratis.



FreeImages : Free Stock Photos


Situs penyedia gambar gratis yang saya rekomendasikan selanjutkan adalah website FreeImages.FreeImages menyediakan gambar gratis dan juga ada yang memiliki bebas hak cipta.Kamu dapat mencari gambar bebas lisensi di FreeImages berdasarkan kata kunci yang kamu cari di pencarian FreeImages.

Berikut ini adalah kategori gambar gratis yang disediakan oleh FreeImages


Signs & Symbols Free Images

Automotives Free Images

Flowers & Trees Free Images


Home Designs Free Images

Health & Medical Free Images

Textures & Patterns Free Images


Animals & Wildlife Free Images

Architecture Free Images

Army & Weapons  Free Images

Movie & Music Free Images

Outdoor Activities Free Images

People & Families Free Images    


Religion Free Images

Celebrities Free Images

Education Free Images


Fashion & Beauty Free Images

Science & Technology Free Images

Arts & Design Free Images

Business & Finance Free Images

Games & Cartoon Free Images

Food & Drink Free Images

Holiday & Festivals Free Images


Sports & Fitness Free Images


Demikian informasi tentang situs penyedia gambar png dan jpg gratis dan bebas hak cipta,semoga informasi ini bisa membantu kamu,Gbu :)







Tags : Situs Penyedia Gambar PNG 2020 | Situs Penyedia Gambar PNG Gratis 2020 | Situs Penyedia Gambar bebas hak cipta 2020 | Situs Penyedia Gambar kartun bebas hak cipta 2020 | Situs Penyedia Gambar kartun bagus 2020 | Situs Penyedia Gambar Free License ( For Web Designer) 2020 | Cara mencari gambar no copyrights 2020 | Cara mencari gambar bebas hak cipta di google 2020 | Cara cek hak cipta gambar 2020




List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com