;

7 Website Yang Menyediakan Blog Gratis

7 Website yang menyediakan blog gratis dan bagus



buayaberdiri.blogspot.com - Membuat blog gratis sepertinya sangat mudah,jika kamu mencari di pencarian google bagaimana cara membuat blog gratis,maka akan ada banyak blog yang memberikan informasi tentang cara bikin blog gratis untuk seorang pemula.Jika kamu ingin membuat blog,yang pertama yang harus kamu ketahui adalah website-website apa saja yang menyediakan untuk membuat blog pribadi dan bagaimana cara membuat blog pribadi yang sesuai dengan keinginan kita.


Seperti contoh untuk blog saya ini ,saya membuat blog pribadi dengan menggunakan website blogger.com,kamu bisa membuat blog di website tersebut dengan gratis tanpa harus mengeluarkan biaya uang untuk membuatnya.Membuat blog gratis di website seperti blogger,biasanya kita akan menggunakan domain yang disediakan oleh blogger.com secara gratis.Jika kamu ingin membeli domain,biasanya kamu harus membeli terpisah dari situs blogger seperti di google ataupun website-website yang menyediakan jasa yang menjual domain.


Lalu apa saja sih website yang bisa digunakan untuk membuat blog dengan mudah dan gratis ?,berikut adalah daftar website yang menyediakan blog gratis versi saya :



1.Blogger.com


Di blogger kamu bisa membuat website atau blog gratis , cara bikiin blog di blogger sangat mudah buat kamu baru pertama kali menggunakan blogger.Jika kamu kesulitan membuat blog di blogger.com,kamu bisa searching di google tentang "Cara membuat blog di blogger.com" nanti ada banyak sekali website yang memberikan informasi cara bikin blog menggunakan blogger.com.Jika kamu belum tau tentang blog yang dibuat dari blogger.com,kamu bisa melihat blog saya ini,blog saya dibuat dari blogger.com.Jika kamu merasa males mencari informasi tentang cara membuat blog di blogger,kamu bisa lihat disini.Ayoo daftarkan blog secara gratis,tunggu apa lagi !!.




2.Wordpress.com



Di wordpress.com kamu juga bisa membuat blog,wordpress gratis sama seperti blogger,kamu bisa membuatnya.Namun buat kamu yang baru pertama kalinya membuat blog di wordpress,saya yakin kamu akan kesulitan.Karena menurut saya di wordpress memang sedikit lebih sulit dalam membuat blog.Jangan kuatir akan kesulitan yang kamu hadapi dalam membuat blog di wordpress,karena di pencarian google banyak sekali yang memberikan informasi bagaimana cara membuat blog gratis di wordpress.



3.Wix.com


Wix.com merupakan website yang masih tergolong baru jika bandingkan dengan blogger dan wordpress.Wix.com juga menyediakan cara membuat blog gratis,namun di wix ini memiliki beberapa kelebihan ,salahsatunya adalah di wix mendukung html 5 .Jika kamu ingin mencoba membuat blog di wix,silakan kamu kunjungi di wix.com untuk membuat situs web yang ingin kamu bangun.



4.Joomla.org


Di joomla kamu juga bisa membuat blog,akan tetapi menurut saya buat kamu yang bukan seorang programmer / orang yang mengerti coding,akan menyulitkan kamu.Ini tidak saya rekomendasikan buat kamu yang belum tau tentang coding,hanya saja ini sebagai informasi saja.Di joomla kamu bisa membuat blog pribadi sesuai dengan keinginan kamu yang sesuai dengan bakat kamu dalam mendesain blog.Di joomla  tidak menyediakan domain dan hosting gratis,jadi kamu harus membelinya di website yang menyediakan jasa jual domain.



5.Tumblr


Mungkin kamu jarang mendengar tentang website ini,website memang kurang familiar dikalangan blogger Indonesia.D Tumblr juga bisa membuat blog gratis dan mengirim postingan seperti layaknya media sosial.Buat kamu yang belum mengerti coba kamu cari tau informasinya bagaimana cara membuat blog di tumblr.



6.Weebly.com


Kamu juga bisa membuat blog di Weebly,kamu bisa membuat blog di weebly dengan cepat karena sistem pembuatan hanya tinggal drag dan drop halaman saja.di Weebly kamu dapat menyesuaikan tata letak dengan cepat,mudah dan praktis.Jika kamu masih penasaran bagaimana cara membuat blog di weebly,kamu bisa mengunjungi situs resminya di weebly.com.



7.SilverStripe


SilverStripe sama seperti Joomla,hanya saja cara kerja mereka berbeda .Kamu bisa membuat blog di silverstripe.Saya sendiri masih belum tahu tentang webiste SilverStripe dan belum pernah menggunakannya,karena website ini jarang terdengar dikalangan para blogger.Ini hanya sebagai informai saja,bahwa kamu bisa membangun blog dengan CMS ini.









Informasi Tentang Blog,SEO dan Adsense







List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com