;

Rumus LEN Excel - Menghitung Jumlah Karakter Didalam Sel Excel

LEN Excel - Cara Menghitung jumlah karakter didalam sel Excel




buayaberdiri.blogspot.com - Menghitung jumlah karakter di excel sepertinya sangat mudah,rumus excel menjumlahkan huruf terkadang harus kita jumlahkan sesuai dengan kebutuhan pada tabel data excel.Kegunaan untuk menjumlahkan kata seperti : Menjumlahkan ada berapa huruf pada setiap nama seseorang,menjumlahkan ada berapa huruf setiap nama kota,provinsi,negara dan masih banyak yang lainnya.

Cara menghitung kata di excel kita akan menggunakan fungsi rumus excel yaitu LEN.LEN adalah rumus fungsi excel yang digunakan untuk menghitung karakter pada sel excel.Pada penggunaan LEN kita hanya bisa menjumlahkan pada sel tertentu saja.

Rumus Excel  - LEN :



     =LEN (Text)


Keterangan : = LEN     : Rumus excel untuk menjumlahkan karakter di excel
                         Text       : Kalimat yang ingin di jumlahkan karakternya.


Kamu juga bisa langsung menjumlahkan karakter berdasarkan posisi sel yang ingin di jumlahkan.

Contoh rumus :


      =LEN (Cell)


Keterangan : = LEN     : Rumus excel untuk menjumlahkan karakter di excel
                         Cell      : Posisi Cell yang ingin kamu jumlahkan,contoh : A1 , A2 dan seterusnya...





Contoh penggunaan Fungsi LEN pada Excel :



Menghitung jumlah karakter tertentu di excel
Menghitung jumlah karakter tertentu di excel


Gambar diatas adalah contoh penggunaan rumus fungsi LEN,dimana kita ingin menjumlah karakter pada kalimat yang berada di sel A5.Maka hasilnya adalah 5.

Contoh rumus gambar diatas :


      =LEN (A4)


Keterangan : = LEN  : Rumus excel untuk menjumlahkan karakter di excel
                         A4     : Cell yang terisi kata (Jamal) yang ingin kita jumlahkan karakternya



Notice : Rumus LEN tidak hanya menjumlah karakter berdasarkan huruf saja,tetapi Rumus LEN juga bisa digunakan untuk menjumlahkan karakter yang berupa angka di cell excel yang sudah terisi angka.

Contoh menjumlahkan karakter angka didalam sel excel :



Rumus excel menghitung jumlah cell yang terisi
Rumus excel menghitung jumlah cell yang terisi


Dari gambar diatas kita akan menjumlahkan karakter angka didalam sel excel yang berada di sel D4,maka hasilnya adalah 1 .

Sepertinya mudah bukan untuk penggunaan rumus LEN di excel ?,Cara menjumlahkan karakter di dalam sel excel tidak sulit bukan ?,semoga membantu,Gbu :)










List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com