;

Cara Mengatasi Unable to install grub in /dev/sda di Ubuntu

Cara Mengatasi Unable to install grub in /dev/sda di Ubuntu



buayaberdiri.blogspot.com - Pada saat kita ingin menginstall ubuntu tetapi didalam komputer kita sudah ada sistem operasi windows maka kita pasti akan membutuhkan GNU Grub di sistem operasi ubuntu,apa itu Grub ?,grub merupakan sebuah platform pada sistem operasi yang memiliki tampilan GUI yang digunakan untuk boot loader pada sistem operasi.

Setelah kita sudah selesai menginstall ubuntu,maka pada saat reboot atau restart ubuntu,maka pada kondisi restart akan langsung masuk di Ubuntu,lalu bagaimana dengan windows yang sudah ada sebelumnya di komputer kita ?,sebenernya Windows masih ada di komputer kita,hanya saja kita akan membutuhkan Grub dari ubuntu untuk dapat masuk ke menu booting windows .

Pada saat kita ingin menginstall grub di ubuntu,error yang sering terjadi pada saat menginstall grub di ubuntu adalah Unable to install grub in /dev/sda ,Lalu bagaimana cara mengatasi Error Unable to install grub in /dev/sda di ubuntu ?.

Ada beberapa penyebab error Unable to install grub in /dev/sda di ubuntu :

1.Cek apakah Instalasi ubuntu kamu corrup/tidak

2.Pada BIOS kamu pada Secure Boot dalam keadaan Enable

3.Pada Fast Booting di BIOS dalam keadaan Enable


Penyebab kemungkinan terjadinya Error Unable to install grub in /dev/sda di ubuntu masih beragam,jadi bukan hanya yang diatas yang saya sebutkan,yang saya sebutkan diatas adalah penyebab yang pernah saya alami pada saat menginstall windows dan ubuntu di dalam satu komputer.

Lalu bagaimana cara mengatasi Unable to install grub in /dev/sda di ubuntu ?

1.Gunakan perintah ini :



sudo apt-add-repository ppa:yannubuntu/boot-repair


2.Gunakan perintah ini :



sudo apt-get update


3.Gunakan perintah ini :



sudo apt-get install boot-repair


4.Gunakan perintah ini :



boot-repair


5.Gunakan perintah ini :



sudo apt-get install grub2


Semoga membantu,Gbu :)






List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com