;

Tag Italic - Membuat tulisan miring(italic) di HTML

Membuat tulisan miring di HTML


Pada elemen html,kita akan mengenal dengan tag <i></i> ,tag <i></i> merupakan kepanjangan dari italic yang artinya membuat font style tulisan menjadi miring pada elemen html.membuat tulisan menjadi miring merupakan salah satu materi yang dasar ketika kamu sedang mempelajari html.


dibawah ini adalah contoh penggunaan tag <i></i> pada elemen html :

 Lihat gambar dibawah ini :


Membuat tulisan miring pada elemen html
Membuat tulisan miring pada elemen html




     <!DOCTYPE>
      <html>
<head>
<title>https://buayaberdiri.blogspot.com/</title>
</head>
<body>
<i>ini adalah tulisan miring : https://buayaberdiri.blogspot.com/</i>
</body>
    </html>





tag yang digunakan adalah <i> dan juga diakhiri dengan tag </i>,semoga ini membantu kamu yang sedang belajar html :)

Gbu :)

Baca Juga Artikel Tentang : Tag <video> pada html - Cara menyisipkan video di elemen html




List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com