;

Fungsi Merge Cell pada Microsoft Excel atau Libre Office Calc

Merge Cells

Merge Cells merupakan sebuah toolbar yang digunakan untuk menggabungkan dua atau lebih Cell menjadi satu,yang kegunaannya bisa juga untuk memperlebar Cell pada Microsoft Excel/Libre office Calc .

Untuk membuah Membuat Merge Cells,coba kalian perhatikan berikut:

1.Blok Cell yang ingin kamu jadikan satu

Fungsi dari Merge Cells

2.Tekan Mouse sebelah kanan pada Cell yang sudah kamu blok,Lalu kamu pilih Merge Cells

Fungsi Merge Cells

3.Maka Hasilnya akan seperrti ini,dua buah cell telah menjadi satu

Fungsi Merge Cells


Selamat Mecoba guyss :)

Gbu :)


List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com