;

Mengatasi Error does not point to the valid JVM installation di Android Studio

Mengatasi Error does not point to the valid JVM installation di Android Studio


Pada part sebelumnya saya sudah share tentang Cara mengatasi Error Failed to load JVM DLL di Android Studio ,dari cara kemarin sebenarnya masih ada error lagi di android studio,Error yang selanjutnya akan berbeda dari error sebelumnya.


Pada contoh ini errornya adalah :




The environment variable JAVA_HOME (with the value of C:\Program Files\Android\Android Studio\jre\jre\bin\server\jvm.dll) does not point to the valid JVM Installation


Contoh gambarnya seperti dibawah ini :



Error does not point to the valid JVM installation
Error does not point to the valid JVM installation

Lalu bagaimana cara mengatasi error does not point to the valid JVM installation di android studio ?


2..Install openjdk versi terbaru,untuk hari ini Java SE Development Kit 11.0.3 disini lalu kamu pilih yang versi windows 64 bit dengan format file .exe yaitu nama filenya : jdk-11.0.3_windows-x64_bin.exe dengan ukuran file 150.975KB


3.jika sudah selesai,lalu kamu install jdk-11.0.3_windows-x64_bin.exe 


4..Kemudian buka This PC kemudian pilih Properties


5.Kemudian pilih System Protection


6.Kemudian pilih Advanced lalu tekan tombol Enviroment Variables


7.Kemudian tekan JAVA_HOME lalu tambahkan semikolom ( ; ) setelah itu tambahkan C:\Program Files\Java\jdk-11.0.3 ,maka hasilnya akan seperti ini : 




C:\Program Files\Android\Android Studio\jre\jre\bin\server;C:\Program Files\Java\jdk-11.0.3

Jika sudah selesai tekan tombol OKLihat gambar dibawah ini : 



Mengatasi Error does not point to the valid JVM installation di Android Studio
Mengatasi Error does not point to the valid JVM installation di Android Studio


8.Kemudian untuk Path pada baris kosong paling bawah tinggal kamu isi C:\Program Files\Java\jdk-11.0.3 
Jika sudah selesai,maka coba kamu buka kembali file project aplikasi android yang ingin kamu kerjakan,selamat mencoba,Gbu :)



List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com