;

Mengubah Chart Column Libre Office atau excel dari 2 dimensi ke 3 dimensi dengan mudah !!

Mengubah Chart Column Libre Office atau excel dari 2 dimensi ke 3 dimensi dengan mudah !!


Sebelumnya saya sudah pernah share tentang membuat chart atau grafik data pada lembar kerja libre office atau excel,kebutuhan membuat grafik merupakan sarana yang paling sering digunakan dengan tujuan untuk memudahkan membaca data dalam bentuk gambar grafik atau biasa disebut dengan chart.

Chart pada libre office umumnya memiliki gambar 2 dimensi saja,sehingga bentuknya hanya persegi panjang,lingkarang,garis dan lain-lain.Ini adalah contoh gambar chart  column 2 dimensi pada lembar kerja libre office calc atau excel :

Chart Column pada libre office calc
Chart Column pada libre office calc


Lalu bagaimana cara mengubah chart column dari 2 dimensi ke 3 dimensi ?

1.Arahkan kursor mouse ke gambar chart bar tersebut,kemudian tekan mouse sebelah kanan,lalu pilih  Chart Type..

2.Kemudian beri centang pada 3D Look,jika sudah selesai,silakan tekan tombol OK.Lihat gambar dibawah ini : 

Chart Type pada libre office calc
Chart Type pada libre office calc


3.Maka gambar chart libre office kamu akan menjadi 3 dimensi,lihat gambar dibawah ini :

Chart Column 3 dimensi pada libre office calc
Chart Column 3 dimensi pada libre office calc

Baca juga artikel tentang :  Mengubah Warna Grafik atau Charts di Libre Office Calc atau Excel

Baca juga artikel tentang :  Mengubah Chart Type Bar ke Chart Type Pie Tanpa menghapus chart type sebelumnya di Libre Office Calc atau Excel

Baca juga artikel tentang :  Liga Negara : Jerman Vs Belanda (2:2) ,Belanda Berhasil Bertahan dari Jerman Membuat Belanda berada diperingkat pertama di grub 1

Baca juga artikel tentang :  Panduan Upgrade Versi Android Tanpa Komputer dan Tanpa Proses Root dengan Mudah !

Jika kalian ingin membaca tentang tutorial dasar Libre Office atau excel  lihat disini  : Tutorial dasar   Libre Office atau excel 

Tampilan chart libre office calc kamu akan menjadi sangat bagus ketika kamu menggunakan chart 3 dimensi,cara ini dapat kamu lakukan untuk libre office calc,writer maupun open office,untuk ms.excel mungkin cara ini tidak jauh berbeda,hanya saja penempatan menunya yang berbeda,selamat mencoba, dan jangan lupa berkunjung diblog saya ya : https://buayaberdiri.blogspot.com/, Gbu :)

....


List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com