;

Pengaturan Mouse Speed Pada Linux

Cara mengatur sensifitas/speed mouse dan touchpad di linux


Mouse dan Toucpad merupakan salah satu hardware dalam komputer yang sangat penting dalam menekan dan mengarahkan kursor ketika kita ingin membuka aplikasi,memindahkan kursor di tulisan,sensitifitas atau kecepatan mouse dan touchpad bisa diatur dengan lambat atau cepat sesuai dengan gaya si user menggunakan mouse atau toucpad.

Baca juga artikel tentang : Parrot security os tutorial Indonesian - Tutorial install parrot Bahasa indonesia

Baca juga artikel tentang : Tutorial Installasi Sistem Operasi linuxmint-18.3-kde-64bit.iso ( FULL GAMBAR ) https://buayaberdiri.blogspot.com/

Baca juga artikel tentang :  Tutorial install CentOS-7-x86_64-DVD-1804.iso

Ingin melihat artikel tentang Linux lihat disini     https://buayaberdiri.blogspot.com/


Lalu bagaimana cara mengatur sensifitas atau kecepatan gerakan kursor pada mouse atau touchpad di linux ?,ikuti tutorial dibawah ini :

1.Buka menu setting kemudian pilih menu Devices,posisi menunya biasanya diurutan no.2 dari paling bawah.

Menu Setting > Menu Devices pada Linux debian
Menu Setting > Menu Devices pada Linux debian

2.Kemudian pilih Mouse and Touchpad,lalu silakan kamu setting sendiri pada bagian Mouse Speed

Setting Mouse Speed pada Linux debian
Setting Mouse Speed pada Linux debian


Seperti itulah cara mengatur speed mouse biasa kita bilang sensitifitas mouse atau kecepatan mouse :)

Gbu :)

Baca Juga Artikel Tentang :




List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com