;

Cara Membuat Garis Polyline di Autocad (Garis Tak Putus Putus)

Garis Polyline


Garis Polyline pada autocad merupakan tool yang digunakan untuk membuat garis yang tersusun dan tidak terputus pada object / garis yang saling menyambung (tidak terputus).

Garis Polyline dapat digunakan melalui Toolbar dan juga dapat digunakan melalu perintah / command .

untuk garis polyline menggunakan Toolbar.

klik menu "Home" > kemudian ketik "Polyline"

Fungsi garis Polyline

kemudian setelah sudah di klik,tarik garis sesuai yang ditentukan,setelah itu lepas garisnya ,setelah dilepas lalu tarik kembali garisnya.

Cara menggunakan garis Polyline pada autocad


saya juga membuat videonya :




List of Article Posts https://buayaberdiri.blogspot.com